Kapan Komisi Saya Akan Dicairkan ke Rekening Bank?
Pada saat Kamu mendaftar menjadi affiliate WatZap, maka akan ada banyak keuntungan yang bisa Kamu dapatkan. Salah satu keuntungan menjadi affiliate WatZap adalah komisi yang di dapatkan.
Kamu bisa mendapatkan komisi sebesar 20% untuk setiap penjualan yang dihasilkan dari link affiliator Kamu.
Pencairan komisi affiliate di WatZap, dilakukan sebanyak 2 kali dalam 1 bulan, yaitu pada tanggal 1 dan juga 16, serta ada kemungkinan delay selama 2-3 hari.
Catatan: pencairan hanya dilakukan pada hari/jam kerja. Jadi selama libur/weekend, pencairan tidak dilakukan.
Sebagai info tambahan: pencairan komisi di tanggal 1 adalah hasil rekap dari closingan yang di dapat pada tanggal 16-31. Sedangkan untuk pencairan komisi di tanggal 16, itu adalah hasil rekap dari closingan yang di dapat dari tanggal 1-15.
Last updated